Kata Kunci: Carica, digital image processing, filter 2d gabor wavelet, radial basis function neural network. Carica merupakan buah yang banyak dibudayakan di dataran tinggi Dieng dikarenakan komoditas ini sangat potensial untuk dikembangkan. Carica memiliki ciri yang hampir sama dengan pepaya dari segi bentuk buah. Melihat kenyataan yang ada, banyak orang dari luar wilayah dieng atau wisata…
Internet pada masa sekarang sudah merupakan hal yang tidak asing lagi di kalangan para siswa. Semua informasi, fasilitas dan kemudahan berada dalam internet, sehingga internet dapat dijadikan sebagai sumber belajar untuk membantu para siswa dalam meningkatkan prestasi belajar, atau sebaliknya digunakan untuk hal-hal yang tidak bermanfaat. Oleh karena itu peneliti ingin melakukan penelitian tent…
Text to Speech (TTS) adalah suatu sistem pengkonversi teks menjadi suara atau ucapan manusia. Akan tetapi pada teknologi Text to Speech, ada beberapa kendala teknis yang harus diatasi untuk bisa meningkatkan kualitas suara yang dihasilkan, salah satunya adalah dengan penambahan kosakata yang dapat dikenali oleh sistem serta kata atau kalimat yang diucapkan bisa memiliki prosodi atau intonasi. U…
Kebayangkan fasilitas parkir tidak memberikan informasi bahwa parkiran sudah penuh sehingga membuat pengguna jasa parkir harus memakan waktu lebih dari 10 menit untuk menentukan apakah parkir masih kosong atau sudah penuh. Metode yang digunakan dalam projek akhir ini adalah pengembangan alat prototype sistem parkir otomatis berbasis arduino uno. Sitem parkir dirancang untuk membuka dan menutu…