Pada zaman globalisasi ini, tayangan televisi dan informasi dari internet terbukti cukup efektif membentuk dan mempengaruhi perilaku anak-anak. Lantaran media tersebut sekarang telah berfungsi sebagai sumber rujukan dan wahana peniruan, sehingga akhlak anak semakin pudar. Sebagai orang tua pasti akan merugi kalau komunitas penonton dari kelompok anak-anak lebih sering diajari berperilaku yang m…