SD Al-Madina adalah salah satu Sekolah Dasar di Wonosobo Jawa Tengah yang menerapkan sistem pendidikan karakter sebagai keunggulan. Sekolah tersebut menerapkan pendidikan karakter melalui berbagai macam program yang diterapkan. Baik program pembelajaran maupun program di luar pembelajaran, salah satunya adalah program pembiasaan makan dan minum sambil duduk. Penelitian ini bertujuan untuk men…