Dewasa ini pengembangan budidaya terung merupakan salah satu andalan sayuran di dataran rendah. Hampir semua propinsi di Indonesia pada tahun 1991 terdapat pertanaman terung. Sentra pertanaman terung masih terpusat di pulau Jawa dan Sumatra. Lima propinsi yang paling luas areal pertanaman terungnya adalah propinsi Jawa Barat, Sulawesi Selatan, Bengkulu, Jawa Timur, dan Jawa Tengah. Pengenalanb…