pada kontek pendidikan , demokrasi pendidikan merupakan operasionalisasi pendidikan yang menghargai pembawaan , persamaan dari kebebasan peserta didik dalam upaya mengembangkan diri secra optimal ke arah pembentukan pribadi mandiri yang utuh . " jadi demokrasi pendidikan disini adalah proses pendidikan yang menghargai potensi ( pembawaan ), persamaan dan kebebasan pesrta didik dalam mengembangk…