Beberapa tahun belakangan ini teknologi dan modernisasi sangat berkembang dalam masyarakat. Proses perkembangan itu membuat sebagian manusia sangat bergantung pada hal-hal yang ada secara instan. Hal itu akan lebih berdampak negatiF untuk masyarakat Indonesia yang kaya akan kebudayaan yang bermacam-macam. Modernisasi yang ada akan menghilangkan jadi diri bangsa dan akan mengikuti mode-mode yang…
Manusia diciptakan oleh Allah sebagai kholifah di muka bumi untuk mengatur segala isinya. Dalam lingkup keluarga, manusia mempunyai tanggung jawab mendidik, membimbing dan mengarahkan keluarganya dalam rangka menyelamatkan keluarga dari hal yang menyalahi syari'at Islam. Sebagai pemimpin dalam keluarganya, orang tua bertanggung jawab terhadap anak beserta keluarga untuk menjadi orang yang baik …
Kinerja merupakan kondisi yang tidak tetap yang dapat diperkuat atau diperlemah oleh pasang surutnya cara pandang dan pengaruh nilai-nilai yang dianut seseorang. Kinerja guru di Madrasah, secara langsung atau tidak langsung berhubungan dengan persepsinya terhadap kepemimpinan kepala madrasah. Dalam hal ini kepala madrasah memiliki peranan strategis dalam mencapai tujuan institusional. Selain it…
Keberadaan guru merupakan pelaku utama sebagai fasilitator penyelenggaraan proses belajar siswa. Oleh karena itu kehadiran dan professionalismenya sangat berpengaruh dalam mewujudkan program pendidikan nasional.Perkembangan professional adalah proses di mana guru dan kepala sekolah belajar, meningkatkan dan menggunakan pengetahuan dan nilai secara tepat. Sehingga kepemimpinan kepala sekolah dap…
Tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan orang tua dalam pembelajaran akhlak siswa di SMP N 2 Kejajar Kecamatan Kejajar Kabupaten Wonosobo tahun ajaran 2016/2017, untuk mengetahui akhlak siswa SMP N 2 Kejajar Kecamatan Kejajar kabupaten Wonosobo tahun ajaran 2016/2017 dan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan orang tua terhadap akhlak siswa…
Skripsi ini membahas nilai-nilai pendidikan kepemimpinan yang terkandung dalam kisah nabi Adam AS (kajian Q.S. Al-Baqarah ayat 30-35). dengan menggunakan jenis penelitian kualitatif. Studi ini dimaksudkan untuk menjawab permasalahan (1) Apa saja nilai-nilai pendidikan kepemimpinan yang terkandung pada kisah nabi Adam AS? (2) Apa saja makna yang tersurat dan tersirat pada kisah nabi Adam AS? Je…