Skripsi
Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Audio Visual Untuk Peningkatan Prestasi Belajar Ski Pada Peserta Didik Di Kelas X Smk Ma'arif Nu 01 Al-Mubarok Kalisat Gunungkidul Kalibening Banjarnegara
Data yang diperoleh dari hasil evaluasi siswa baik pretest, posttest I, posttest II setiap siklus, dan hasil observasi penelitian diperoleh informasi bahwa penggunaan media audio visual dapat meningkatkan hasil belajar siswa, dapat dilihat pada setiap siklus yang telah meningkat. Kelengkapan siklus pertama 25,00% siswa pada siklus II meningkat memjadi 33,33% Dan siklus ketiga meningkat menjadi 62,50%. Data yang diperoleh di kelas Hasil ini menunjukkan bahwa peningkatan hasil belajar siswa dengan menggunakan media audio visual dimana hasil belajar.
Kata kunci: Media Audio Visual, Prestasi Belajar, SKI
Tidak tersedia versi lain