Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui pelaksanaan kegiatan sabtu ceria di MI Ma’arif Klesman. (2) Untuk mengetahui proses kegiatan pengembangan bakat dan minat siswa melalui kegiatan sabtu ceria di MI Ma’arif Klesman. (3) Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam kegiatan sabtu ceria di MI Ma’arif Klesman. Penelitian ini merupakan peneli…
Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1). Mendeskripsikan konsep atmosfer menurut Al-Qur’an. 2). Mendeskripsikan konsep atmosfer menurut sains. 3). Membandingkan konsep atmosfer antara konsep Al-Qur’an dan sains. 4). Mengetahui bagaimana analisis pembelajaran fisika materi atmosfer di MTs kelas IX dalam perspektif Al-Qur’an dan sains Skripsi ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif…
Pendidikan adalah hal yang sangat diperlukan kaitanya untuk digunakan setiap warganya dalam rangka memajukan kesejahteraan negaranya, sehingga warga negaranya pun dapat menjadi warga negara yang unggul, bermutu dan berakhlak mulia. Upaya guru dalam meningkatkan mutu pembelajaran pendidikan agama Islam merupakan bentuk usaha memajukan pendidikan, karena dengan meningkatkan mutu pendidikan agama …
Pendidikan karakter adalah satu jawaban untuk menyeimbangkan dampak buruk globalisasi yang terus menggerus nilai-nilai tradisional yang sudah lama kita sepakati sebagai norma dan tata susila. Oleh karena itu, pendidikan karakter ini harus menjadi kebutuhan bersama bangsa Indonesia. Artinya, masyarakat juga harus ikut memberikan dukungan penuh terhadap upaya pemerintah, dalam hal ini kementrian …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran ekstrakurikuler tenis meja terhadap minat pada mata pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan siswa kelas V SD Negeri Bumiroso Watumalang Wonosobo, salah satu permasalahan yang sering dihadapi oleh pendidik terutama guru mapel Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan adalah masih kurangnya minat pada mata pelajaran tersebut, sehingga d…